Text
ILMU DAN TEKNOLOGI BAHAN: Kayu, Batu dan Atap
Pada dasawarsa terakhir, perkembangan industri bahan bangunan maju dengan pesat, baik dalam kuantitas maupun kualitas. Perkembangan industri kayu, baik kayu olahan sebagai bahan konstruksi maupun kayu sebagai bahan finishing. Batu sebagai bahan alam juga mengalami perkembangan, khususnya dalam penggunaan batu alam sebagai bahan finishing, model atap dapat dibuat dalam berbagai bentuk yang lebih rumit karena telah tersedia bahan penutup atap dengan berbagai pilihan material yang mudah dibentuk.
UBHI017016B | 658.514 HEN i | UPSB UBHI (600-699) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain